Jumat, 17 Mei 2013

tao kae noi

ada satu kisah menarik tentang sebuah cemilan yang jarang ada menurutku. ceritanya dulu sudah di film kan. judul filmnya adalah "The Billionaire" made in Thailand.
sampai satu hari sebelum kuliah musik di ruang karawitan, aku melihat dita makan satu bungkus rumput laut. aku bilang sama dita " itu kayaknya rumput laut yang di The Billionaire deh dit. beli dimana?"
dia bilang makanan itu di belikan ayom. aku tanya ayom di mana dia beli, dia bilang di toserba di daerah rumahnya, sragen city.
aku tanya apa itu rumput laut yang di The Billionaire? ayom bilang itu emang rumput lautnya TOP. TOP ini adalah orang yang punya bisnis. hehehe
akhirnya aku pesan 5 bungkus, 3 pedas dan 2 original taste.


web TOP, Tao Kae Noi
select the language

Tao Kae Noi's land
ini dia the seaweed :9

ini merk yang gembung, bukan yang per sheet

bersama teman-teman. yoghurt cimory and soyjoy

isi lebih banyak, harga 12rb di indomaret

krunch krunch kruch... makan terus :D

0 komentar:

 

dongeng dari Agendaku Template by Ipietoon Cute Blog Design